December 10, 2011

Catatan Paling Lucu

Sebelum tahun 2006, kehilangan flashdisk bukanlah berita yang menggemparkan dunia. Namun sejak kehadiran FACEBOOK, seseorang yang kehilangan flashdisk bisa menjadi BERITA PENTING dan layak dipublikasikan ke semua orang di dunia.

Status Palsu
Sulit dipercaya memang, kini manusia rajin melaporkan kegiatan sehari-harinya di situs bikinan Mark Zueckerberg. Misalnya, beberapa status milik profil salah seorang teman (palsu) seperti:


  • Anak Alay "Eh, guwe lagi makan di Restoran X nih. Asiik...!!"
  • Remaja Ababil "Malam minggu ini galau gara-gara diputus pacar"
  • Bukan Mario Teguh "Saudaraku yang baik hatinya, kalo kita bla bla bla, maka kita akan bla bla bla. Salam Super MTPADF (Mario Teguh Palsu Ada Di Facebook) "
  • Motivasi Palsu "Pekerjaan berat akan terasa ringan jika tidak dikerjakan. Pekerjaan ringan akan terasa berat jika dikerjakan sambil menggendong gajah"


Ah, berita yang sangat penting banget gitu loh buat guwe baca!
Tapi, tidak semua post yang muncul di News Feed facebook saya bersisi hal-hal yang kurang bermanfaat (menurut saya).

November 19, 2011

Senja di Perhentian Itu


mohon perhatian para pengguna jalan raya, perlu kami beritahukan bahwa sesuai dengan undang-undang no 23 th 2007 tentang perkeretaapian, bahwa setiap pemakai jalan raya yang hendak melintas jalan kereta api wajib mendahulukan lewatnya kereta api. Palang pintu perlintasan bukan alat pengamanan utama  dan bukan merupakan rambu lalu lintas tetapi hanyalah alat bantu untuk mengamankan perjalanan kereta api.

Untuk itu berhati-hatilah setiap akan melewati perlintasan kereta api, di lokasi lain masih banyak perlintasan yang tidak dijaga dan tidak berpintu oleh sebab itu patuhilah rambu-rambu lintas yang ada dengan mematuhi peraturan lalu lintas berarti anda telah berusaha menyelamatkan diri sendiri, keluarga, dan rekan-rekan anda dari bahaya kecelakaan. Sampai saat ini telah banyak korban meninggal dunia sia-sia karena kelalaian dan ketidakdisiplinan ketika melewati pintu perlintasan kereta api. Terimakasih atas kedisiplinan anda dalam berlalu lintas. Semoga selamat sampai tujuan. Pesan ini disampaikan oleh pt kereta api persero

Lowongan Pekerjaan

Lowongan Pekerjaan
Sebuah lowongan istimewa telah dipersiapkan sebelum alam ini diciptakan. Lowongan ini terbuka bagi semua orang tanpa pengecualian, tanpa melihat pengalaman kerja, tanpa ijazah, tanpa koneksi. Lowongan ini terbuka bagi semua orang mulai dari pengangguran maupun yang sedang bekerja dengan latar belakang apapun, baik direktur, gubernur, tukang becak, perampok, koruptor, pembunuh, pendeta, kyai, para dermawan, orang bodoh, orang cerdas, dll. Setiap pelamar dijamin pasti diterima di salah satu posisi yang disediakan, bahkan yang tidak melamar sekalipun pasti diterima!

November 18, 2011

Mauris at velit sit amet



de Finibus Bonorum et Malorum 
Sisi Ekstrim dari Kebaikan dan Kejahatan, karya Cicero


September 30, 2011

Status Facebook Sepanjang Masa

Hari Nugraha "Suaraaa dengarkanlah aku, apa kabarnya pujaan hatiku... aku di sini menunggunya ... masih berharap didalam KAKInya - eh maksudku, HATInyaaa..." Luna Maya feat. Hari Nugraha - Suara (Thu, 18 Jun 2009 04:50:15 GMT)

Hari Nugraha "Seindah indahnya yang ada di dunia ini semuanya itu hanya sesaat, jadi lakukan sesuatu yang berguna bagi siapapun dan kejarlah apa yang dibutuhkan untuk kehidupan yang abadi nanti..." (Fri, 19 Jun 2009 15:20:13 GMT)

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...